top of page

Cody - Pumpky Run

Game simple yang mengedepankan visualisasi. Cocok bagi pemula.

Spesifikasi Program Materi Belajar

Total pertemuan : 20 pertemuan
Durasi belajar : 1800 menit
Level : Intermediate

Konsep yang akan dipelajari oleh anak

. Sprite Movement
. Broadcast Event
. Coordinates
. Animation
. Pixel Art

Detail Silabus Pelajaran

Part 1: Mengenal Konsep Melompat dan Berjalan Terus-menerus Anak belajar membuat karakter dapat melompat dan ketika disentuh dengan karakter lainnya, maka akan terjadi sesuatu contohnya game over serta membuat objek berjalan terus-menerus secara otomatis. Part 2: Mengenal Konsep Kostum Pada Objek Anak dapat menambahkan bahkan belajar menggambar karakter baru dengan jumlah yang banyak dalam konsep kostum atau berubah-ubah. Part 3: Mengenal Konsep Animasi Lompat. Anak belajar membuat gambar secara animasi agar karakter terlihat lebih nyata dan bagus. Part 4: Mengenal Konsep Kecepatan kostum Objek secara Random dan scoring. Anak dapat memahami konsep random terutama untuk kecepatan kostum pada objek dan membuat papan score. Part 5: Mengenal Konsep Kecepatan Objek Semakin Bertambah. Anak membuat rintangan di dalam game yang semakin lama semakin bertambah dan dapat mengatur kecepatan objek.
bottom of page